TEKNOLOGI WEB

Pengertian Teknologi Web

adalah suatu teknologi berbasis web yang disusun dengan bahasa pemrograman web untuk suatu informasi yang dijalankan/diakses dengan Browser

Istilah lainnya adalah teknologi yang berhubungan dengan antarmuka yang menjembatani server web dengan klien mereka.

Teknologi web mencakup bahasa markup ,bahasa pemrogramana ,dan standar untuk mengidentifikasi dokumen serta tampilan dari web tersebut

Aplikasi web

Aplikasi web merupakan aplikasi yang dapat diakses menggunakan web browser melalui jaringan internet atau intranet

Aplikasi web terdiri dari 2 jenis :

Web Statis

adalah web yang dibentuk dengan bahasa HTML,CSS,Javascript saja ,pembuatan webnya tidak menggunakan web server

Web dinamis

adalah web yang sifatnya dinamis atau berubah ubah atau dapat berubah ubah datanya sewaktu waktu .Web dinamis dibentuk hampir sama dengan web statis tetapi ada tambahan interaksi dengan Basis Data atau DataBaseĀ ,dan pembuatannya memerlukan web server

JENIS-JENIS WEBSITE

  • Website Profile
  • Website Toko Online
  • Website Catalog
  • Website Komunitas
  • Website Pendidikan
  • Website Berita
  • Website Personal (branding)
  • Website Bisnis, dll

Manfaat Website

Secara Umum:
  • Mudah mengakses ,melihat seluruh informasi yang dapat di internet
  • dapat diakses 24 jam
  • Dapat dijangkau luas karena menggunakan internet yang ada di seluruh belahan dunia.
  • Pengelolaannya sangat mudah
secara di bidang usaha:
  • Dengan adanya website untuk usaha ,maka usaha usaha akan selangkah lebih maju dibanding yang tidak menggunakan web
  • Meningkatkan brand/prestise perusahaan mata pelanggan dan calon pelanggan.
  • Dengan Website ,akan selalu ada informasi terUpdate untuk pelanggan
  • Website dapat menampung produk dan informasi tak terbatas
  • Website dapat digunakan untuk penjualan (showroom)
  • Website menggunakan investasi yang murah

Untuk Mengembangkan Web kita harus tau beberapa bahasa pemrograman, yang dapat kita pecah bagi 2,

Ayo Buat Websitemu !